TEMPO.CO, Jakarta – Karya animasi berjudul Kwan, Bad Hair dan Cultural Soul memenangkan lomba dalam Festival Animasi Cikini atau Animakini 2019. Karya mereka memenuhi penilaian juri dalam mengeksplorasi cerita Nusantara. Animakini digelar bersamaan dengan Ciffest di Teater Jakarta, Taman Ismail […]